Pelatih pelatnas targetkan tiga ganda putra masuk 10 besar dunia
- 6 Februari 2025
Atlet Paralayang, Delfy Yosefa dari Indonesia lepas landas dalam Kejuaraan Dunia Paralayang Akurasi di Gunung Banyak, Batu, Jawa Timur, Sabtu (14/7/2018). Kejuaraan yang berlangsung selama tiga hari tersebut diikuti para atlet Paralayang Pelatnas Asian Games 2018 dari berbagai negara. (ANTARA FOTO/Ari Bowo Sucipto)