Washington (ANTARA News/AFP) - Bank Sentral AS atau The Federal Reserve pada Rabu mengatakan, pasar tenaga kerja AS yang bermasalah "mulai membaik," karena itu pihaknya terus mempertahankan suku bunga ultra-rendah.

The Fed mencatat bahwa "kegiatan ekonomi terus menguat dan pasar tenaga kerja mulai membaik," penilaian lebih cerah dari satu bulan yang lalu.(A026/K004)

Pewarta: handr
Editor: Kunto Wibisono
COPYRIGHT © ANTARA 2010