PON XXI dan Peparnas XVII 2024

Tradisi panen raya padi merah di Tabanan

  • Kamis, 3 Juni 2021 17:12 WIB

Petani memanggul padi merah di kepalanya saat panen raya di persawahan Jatiluwih, Tabanan, Bali, Kamis (3/6/2021). Tradisi panen raya padi merah yang digelar setiap bulan Juni itu merupakan upaya mempromosikan kembali kawasan objek wisata yang telah ditetapkan UNESCO sebagai warisan budaya dunia tersebut di tengah pandemi COVID-19. ANTARA FOTO/Nyoman Hendra Wibowo/rwa.

Petani memanen padi merah saat panen raya di persawahan Jatiluwih, Tabanan, Bali, Kamis (3/6/2021). Tradisi panen raya padi merah yang digelar setiap bulan Juni itu merupakan upaya mempromosikan kembali kawasan objek wisata yang telah ditetapkan UNESCO sebagai warisan budaya dunia tersebut di tengah pandemi COVID-19. ANTARA FOTO/Nyoman Hendra Wibowo/rwa.

Komentar

Komentar menjadi tanggung-jawab Anda sesuai UU ITE.

Berita Terkait