ANTARA - Dalam upaya mencari solusi permasalahan pengelolaan sampah di Indonesia, pemerintah melalui Direktorat Jenderal Pendidikan Vokasi Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, Dan Teknologi mendorong institusi pendidikan tinggi khususnya politeknik yang telah secara khusus dipersiapkan dalam dunia kerja, untuk fokus pada pengembangan SDM berkesadaran lingkungan. Untuk menanamkan kesadaran tersebut, implementasi program merdeka belajar secara optimal menjadi hal penting. karena kurikulum ini sebagai jembatan untuk menggencarkan kesadaran masyarakat terhadap permasalahan pengelolaan sampah melalui pendidikan yang mengintegrasikan pembangunan dan keseimbangan lingkungan. (Farah Khadija/Keysha Anissa/Erlangga Bregas Prakoso , Gunawan Wibisono, Subur Atmamihardja, Syahrudin, Syamsul Rizal/Satrio Giri Marwanto/Farah Khadija)
Saksikan juga:
Generasi terampil peduli lingkungan bagian 2
Generasi terampil peduli lingkungan bagian 3
Saksikan juga:
Generasi terampil peduli lingkungan bagian 2
Generasi terampil peduli lingkungan bagian 3