(Antara)-Wilayah indonesIa kembali diguncang gempa. Minggu, 5 Agustus 2018, gempa berkekuatan 7 SR kembali mengguncang Lombok, NTB, setelah Seminggu sebelumnya terjadi gempa 6,4 SR pada 29 Juli 2018. Terletak di daerah cincin api pasifik (Ring of Fire) serta memiliki banyak gunung berapi, menjadikan Indonesia sebagai salah satu daerah paling aktif secara seismik di muka bumi.