PON XXI dan Peparnas XVII 2024

Melestarikan permainan tradisional melalui Festival Dolanan Tradisional Anak di Boyolali

  • Rabu, 2 Oktober 2024 14:32 WIB

Sejumlah siswa mengikuti lomba bermain dakon saat Festival Dolanan Tradisional Anak di Museum R Hamong Wardoyo, Boyolali, Jawa Tengah, Rabu (2/10/2024). Festival dolanan tradisional anak itu diikuti oleh siswa sekolah dasar di Boyolali yang bertujuan untuk melestarikan permainan tradisional di era perkembangan teknologi. ANTARA FOTO/Aloysius Jarot Nugroho/YU

Siswa menendang bola dengan permainan tradisional egrang saat Festival Dolanan Tradisional Anak di Museum R Hamong Wardoyo, Boyolali, Jawa Tengah, Rabu (2/10/2024). Festival dolanan tradisional anak itu diikuti oleh siswa sekolah dasar di Boyolali yang bertujuan untuk melestarikan permainan tradisional di era perkembangan teknologi. ANTARA FOTO/Aloysius Jarot Nugroho/YU

Komentar

Komentar menjadi tanggung-jawab Anda sesuai UU ITE.

Berita Terkait