Puluhan ribu warga mengungsi akibat terdampak banjir di China
Kamis, 31 Oktober 2024 10:30 WIB
Tim penyelamat mengevakuasi warga yang terdampak banjir di Mocun, Boao, Qionghai, Provinsi Hainan, China selatan, Rabu (30/10/2024). Topan Trami yang merupakan topan ke-20 pada tahun ini telah memicu terjadinya hujan lebat yang mengakibatkan banjir di berbagai wilayah Hainan sejak Senin (28/10) dan memaksa lebih dari 40.000 warga mengungsi. ANTARA FOTO/Xinhua/Zhang Liyun/tom.
Foto udara sejumlah bangunan yang terendam banjir di Liuke, Boao, Qionghai, Provinsi Hainan, China selatan, Rabu (30/10/2024). Topan Trami yang merupakan topan ke-20 pada tahun ini telah memicu terjadinya hujan lebat yang mengakibatkan banjir di berbagai wilayah Hainan sejak Senin (28/10) dan memaksa lebih dari 40.000 warga mengungsi. ANTARA FOTO/Xinhua/Zhang Liyun/tom.
Tim penyelamat mengevakuasi warga yang terdampak banjir di Mocun, Boao, Qionghai, Provinsi Hainan, China selatan, Rabu (30/10/2024). Topan Trami yang merupakan topan ke-20 pada tahun ini telah memicu terjadinya hujan lebat yang mengakibatkan banjir di berbagai wilayah Hainan sejak Senin (28/10) dan memaksa lebih dari 40.000 warga mengungsi. ANTARA FOTO/Xinhua/Zhang Liyun/tom.