ANTARA - Memasuki bulan Oktober, fenomena iklim La Nina mulai terjadi dan diprakirakan akan mengakibatkan kenaikan curah hujan hingga 40 persen. Untuk itu, Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengimbau masyarakat di sejumlah daerah rawan bencana untuk waspada dan melakukan mitigasi mandiri. (Rangga Putra/Dudy Yanuwardhana/Nusantara Mulkan)