ANTARA - Kualitas udara di Jakarta yang menjadi sorotan akibat kualitas udara yang buruk, memberikan risiko besar pada kelompok rentan, terutama anak-anak yang sebentar lagi memasuki masa libur sekolah. Dalam menanggulangi risiko penyakit ISPA pada anak akibat polusi udara, Darmawan Budi Setyanto, Ahli Respirologi Anak dari IDAI membagikan tips agar anak tetap terjaga dari bahaya yang diakibatkan oleh polusi udara. (Muhammad Harrel Atthariq/Yovita Amalia/Farah Khadija)