ANTARA - Peneliti Ahli Madya Pusat Riset Kimia BRIN, Deliana menemukan minyak dari kelapa yang tak terpakai dapat diubah untuk dijadikan Bio Jet Fuel. Dijelaskannya, Kamis (21/11), pemanfaatan bio jet fuel dapat mengurangi perubahan iklim.
(Sanya Dinda Susanti/Anggah/Rizky Bagus Dhermawan/I Gusti Agung Ayu N)