Dua alat bantu pernapasan buatan dalam negeri yang diberi nama Ventilator Indonesia (Venindo) V-01 dan R-03 telah mendapat izin edar dari Kementerian Kesehatan. Ventilator yang dikembangkan oleh Universitas Gadjah Mada bersama perusahaan swasta ini memiliki sejumlah keunggulan.